Page Nav

HIDE

Breaking News:

latest

Ads Place

Teroris ISIS Klaim Serangan Bom Bunuh Diri di Kampung Melayu - KOMPAS.com

Teroris ISIS Klaim Serangan Bom Bunuh Diri di Kampung Melayu - KOMPAS.com KOMPAS.com/Markus Yuwono Jenasah Briptu Anumerta Imam Gilang Adina...

Teroris ISIS Klaim Serangan Bom Bunuh Diri di Kampung Melayu - KOMPAS.com

KOMPAS.com/Markus Yuwono Jenasah Briptu Anumerta Imam Gilang Adinata (25) dimakamkan di kampung halamannya, Klaten, Jawa Tengah, Kamis (25/5/2017). Imam adalah salah satu polisi yang gugur akibat ledakan bom di Kampung Melayu, Jakarta Timur, pada Rabu (24/5/2017) malam.

KOMPAS.com - Kelompok teroris Negara Islam di Irak dan Suriah (ISIS) mengaku bertanggung jawab dengan serangan bom bunuh diri di kawasan terminal bus Kampung Melayu, Jakarta Timur, Rabu malam (24/5/2017).

Seperti diberitakan AFP, Jumat (26/5/2017), melalui kantor berita Amaq, Kamis malam, ISIS menyebut, serangan yang men ewaskan tiga polisi tersebut dilakukan oleh "pejuang" kelompok ISIS.

Publikasi ini dikeluarkan kelompok intelijen SITE yang berkedudukan di Amerika Serikat.

Analis menyebut, klaim tersebut tergolong kredibel dan bisa dipercaya mengingat keberadaan jaringan Jamaah Ansharut Daulah (JAD), yang merupakan jaringan lokal teroris ISIS di Indonesia.

Salah satu analis yang percaya dengan klaim itu adalah Al Chaidar, Pengamat terorisme dari Universitas Malikussaleh di Provinsi Aceh.

Sebelumnya, JAD telah ditetapkan sebagai organisasi teroris oleh Amerika Serikat pada bulan Januari lalu.

Kementerian Luar Negeri AS, pada awal Januari 2017, mengatakan JAD yang dibentuk pada 2015 beranggotakan puluhan simpatisan teroris ISIS.

Anggota JAD diyakini melakukan serangan di Jakarta pada Januari tahun lalu yang mengakibatkan empat warga sipil dan empat penyerang tewas.

Sejumlah pejabat AS mengatakan, serangan tersebut didanai seorang anggota ISI S yang kini berada di Suriah.

JAD dikaitkan dengan sejumlah serangan dan rencana serangan teror di Indonesia, termasuk serangan bom molotov di sebuah gereja di Samarinda, Kaltim yang menewaskan seorang balita.

Kelompok ini juga disebut berencana melakukan serangan pada hari Natal 2016, namun mampu digagalkan oleh polisi.

Sementara itu, Pengamat Keamanan yang berbasis di Jakarta, Sidney Jones, yang juga mengepalai Institute for Policy Analysis of Conflict, menyebut klaim ISIS tersebut sangat kredibel.

Dia bahkan meyakini bahwa cabang JAD yang berbasis di Bandung, Jawa Barat telah melakukan pemboman tersebut.


Baca: Wiranto: Bom Kampung Melayu dan Manchester Wujud Eksistensi Terorisme

Ikuti perkembangan berita ini dalam topik:
  • Ledakan Bom di Kampung Melayu
Terkini Lainnya Beli Ginjal Rp 77 Juta, Jual Lagi Seharga Rp 531 Juta Beli Ginjal Rp 77 Juta, Jual Lagi Seharga Rp 531 Juta Internasional 2 6/05/2017, 11:56 WIB KPK Panggil Panitera PN Jakpus Terkait Kasus E-KTP KPK Panggil Panitera PN Jakpus Terkait Kasus E-KTP Nasional 26/05/2017, 11:52 WIB Di Balik Kata 'Gebuk' dari Lisan Jokowi... Di Balik Kata "Gebuk" dari Lisan Jokowi... Nasional 26/05/2017, 11:51 WIB Kasus E-KTP, KPK Panggil Putri Setya Novanto Kasus E-KTP, KPK Panggil Putri Setya Novanto Nasional 26/05/2017, 11:42 WIB Pos Polisi Monas Barat Dirusak Sekelompok Orang Pos Polisi Monas Barat Dirusak Sekelompok Orang Megapolitan 26/05/2017, 11:37 WIB Ini Alasan Jokowi Selalu Bikin Kuis Berhadiah Sepeda Ini Alasan Jokowi Selalu Bikin Kuis Berhadiah Sepeda Nasional 26/05/2017, 11:35 WIB Potongan Tubuh Manusia Masih Ditemukan di Lokasi Bom Kampung Melayu Potongan Tubuh Manusia Masih Ditemukan di Lokasi Bom Kampung Melayu Megapolitan 26/05/2017, 11:35 WIB Teroris ISIS Klaim Serangan Bom Bunuh Diri di Kampung Melayu Teroris ISI S Klaim Serangan Bom Bunuh Diri di Kampung Melayu Internasional 26/05/2017, 11:34 WIB Ini Beban Negara jika Pimpinan MPR, DPR dan DPD Ditambah 10 Orang Ini Beban Negara jika Pimpinan MPR, DPR dan DPD Ditambah 10 Orang Nasional 26/05/2017, 11:31 WIB Negara Bagian Victoria Minta Maaf kepada Warga Keturunan China Negara Bagian Victoria Minta Maaf kepada Warga Keturunan China Internasional 26/05/2017, 11:29 WIB Terduga Pelaku Bom Kampung Melayu Dikenal sebagai Pengemudi Ojek Online yang Baik dan Rajin Ibadah Terduga Pelaku Bom Kampung Melayu Dikenal sebagai Pengemudi Ojek Online yang Baik dan Rajin Ibadah Regional 26/05/2017, 11:27 WIB Saat Menjabat Gubernur DKI, Ahok Terima Rp 2,1 Miliar Setiap Bulan Saat Menjabat Gubernur DKI, Ahok Terima Rp 2,1 Miliar Setiap Bulan Megapolitan 26/05/2017, 11:26 WIB Teror Bom Kampung Melayu, Kapolri Batalkan ke Turki dan Arab Saudi Teror Bom Kampung Melayu, Kapolri Batalkan ke Turki dan Arab Saudi Nasional 26/05/2017, 11:25 WIB Selasa, DPRD Usulkan Pengangkatan Djarot sebagai Gubernur Definitif Selasa, DPRD Usul kan Pengangkatan Djarot sebagai Gubernur Definitif Megapolitan 26/05/2017, 11:12 WIB Jokowi Hormati Keputusan Ahok Cabut Banding Jokowi Hormati Keputusan Ahok Cabut Banding Nasional 26/05/2017, 10:59 WIB Load MoreSumber: Google News

Tidak ada komentar

Latest Articles